Kota Kendal adalah ibukota Kabupaten Kendal. Kota ini merupakan markas Persik Kendal. Kota Kendal juga disebut dengan Kota Santri