Kazimierz Fajans

Ilmuwan Polandia-Amerika
Revisi sejak 3 April 2020 00.26 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Mengganti kategori yang dialihkan Yahudi Polandia menjadi Yahudi-Polandia)

Kazimierz Fajans (Kasimir Fajans di banyak publikasi Amerika; 27 Mei 1887 – 18 Mei 1975) adalah ahli kimia fisik Polandia Amerika berdarah Yahudi-Polandia.[1] Ia adalah pelopor ilmu radioaktivitas dan penemu unsur kimia protaktinium.

Kazimierz Fajans
Kazimierz Fajans
Lahir(1887-05-27)27 Mei 1887
Warsawa, Polandia
Meninggal18 Mei 1975(1975-05-18) (umur 87)
Ann Arbor, Michigan, Amerika Serikat
Dikenal atas
Karier ilmiah
InstitusiUniversitas Michigan
Mahasiswa doktoralTheodore H. Berlin

Referensi

  1. ^ The Jews in Polish culture, Aleksander Hertz, Northwestern University Press, 1988, page 236