Yang Ha-eun

Pemain tenis meja Korea Selatan
Revisi sejak 3 April 2020 07.07 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (clean up)

Yang Ha-eun, lahir 25 Februari 1994 (umur 30) adalah pemain tenis meja wanita Korea Selatan.[2] Ia memenangkan dua medali di Olimpiade Remaja Musim Panas 2010 dan dia adalah anggota tim wanita Korea Selatan di Kejuaraan Tim Dunia 2012.[3] Pada tahun 2015, ia memenangkan medali emas dalam acara ganda campuran dengan Xu Xin di Kejuaraan Dunia.

Yang Ha-eun
Yang (2017)
Personal information
Nama asli양하은
KebangsaanSouth Korean
Lahir25 Februari 1994 (umur 30)
Gaya bermainRight-handed, shakehand grip
Peringkat tertinggi11 (Februari 2016)[1]
Peringkat sekarang28 (Oktober 2016)
Tinggi1.70 m[2]
Berat60 kg[2]
Rekam medali
Putri Tenis meja
Mewakili  Korea Selatan
World Championships
Medali emas – tempat pertama 2015 Suzhou Mixed doubles
Medali perunggu – tempat ketiga 2012 Dortmund Team
Asian Games
Medali perunggu – tempat ketiga 2010 Guangzhou Team
Medali perunggu – tempat ketiga 2014 Incheon Singles
Summer Universiade
Medali perunggu – tempat ketiga 2015 Gwangju Singles
Medali perunggu – tempat ketiga 2015Gwangju Doubles
Medali perunggu – tempat ketiga 2015 Gwangju Team
Mewakili Korea
World Championships
Medali perunggu – tempat ketiga 2018 Halmstad Team

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "World ranking Record for YANG Haeun (KOR)". ittf.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-06-13. Diakses tanggal 11 June 2015. 
  2. ^ a b c "Athlete's Profile". 2014 Incheon Asian Games Organizing Committee. Diakses tanggal 1 May 2015. 
  3. ^ "YANG Haeun (KOR)". ittf.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 1 May 2015.