Bendera Guinea-Bissau

artikel daftar Wikimedia
Revisi sejak 6 September 2008 20.01 oleh TXiKiBoT (bicara | kontrib) (bot Menambah: sh:Zastava Gvineje Bisau)

Bendera Guinea Bissau disetujui tahun 1973 ketika kemerdekaan dari Portugal diperoleh. Bendera ini memiliki warna tradisional pan-Afrika emas, hijau, merah, juga Bintang Hitam Afrika. Rancangan bendera sangat dipengaruhi bendera Ghana. Warnanya memiliki arti yang sama: merah untuk darah martir, hijau untuk hutan, dan emas untuk kekayaan mineral.

Rasio bendera: 1:2
Rasio bendera: 1:2

Lihat pula

Pranala luar