Medan Perjuangan, Medan

kecamatan di Kota Medan, Sumatra Utara

Kecamatan Medan Perjuangan adalah salah satu dari 21 kecamatan di kota Medan, Sumatra Utara, Indonesia. Kecamatan Medan Perjuangan berbatasan dengan Medan Timur di sebelah barat, Medan Tembung dan Kabupaten Deli Serdang di timur, Medan Area dan Medan Kota di selatan, dan Medan Timur dan Kabupaten Deli Serdang di utara.

Medan Perjuangan
Peta lokasi Kecamatan Medan Perjuangan
Negara Indonesia
ProvinsiSumatra Utara
KotaMedan
Populasi
 • Total103,759 jiwa (2.006) jiwa
Kode Kemendagri12.71.18 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS1275160 Edit nilai pada Wikidata
Luas7,76 km²
Kepadatan13.371,01 jiwa/km² (2006)
Desa/kelurahan9
Peta
PetaKoordinat: 3°36′54.50922″N 98°41′16.42859″E / 3.6151414500°N 98.6878968306°E / 3.6151414500; 98.6878968306


Gereja HKBP Sidorame di Kecamatan Medan Perjuangan

Pada tahun 2006, kecamatan ini mempunyai penduduk sebesar 103.759 jiwa. Luasnya adalah 7,76 km² dan kepadatan penduduknya adalah 13.371,01 jiwa/km².

Kelurahan

Kecamatan ini mempunyai 9 kelurahan. Mereka adalah:

Penduduk

Sebagaian besar penduduk di kecamatan ini adalah suku-suku pendatang seperti: Batak, Tionghoa, Miang, Aceh dan Jawa sedangkan suku asli Suku Melayu Deli 40% saja.

Yang terletak di kecamatan ini

  • SD Sutomo 1
  • SMP Methodist 7
  • SD Negeri Medan Perjuangan
  • masjid Perjuangan 45

Pranala luar