Paus sikat selatan

Revisi sejak 6 Agustus 2020 00.05 oleh Mozzie (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'thumb|right|Paus Sikat Selatan '''Paus Sikat Selatan''' (''Eubalaena australis'') adalah spesis...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Paus Sikat Selatan (Eubalaena australis) adalah spesis paus balin. Panjang paus sikat selatan dewasa sebesar 15-18 meter dan memiliki berat 47.000 - 90.000 kilogram. Populasi kira-kira 10,000. Spesisnya dapat ditemukan di laut Bumi selatan. Di musim panas, pausnya hidup di Antarktika di tempat ia makan. Pada musim dingin bermigrasi ke pantai selatan Afrika, Amerika selatan, Australia dan Selandia Baru untuk dilahir anak.

Paus Sikat Selatan