Gempa bumi Sintang 2020

Revisi sejak 18 Agustus 2020 01.57 oleh Ahyatas (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Gempa Bumi Kalimantan Barat 2020''' adalah gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Sintang pada tanggal 23 Februari 2020 pada pukul 22:36 WIB. Gempa tersebut berkekuat...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Gempa Bumi Kalimantan Barat 2020 adalah gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Sintang pada tanggal 23 Februari 2020 pada pukul 22:36 WIB. Gempa tersebut berkekuatan 3,5 Magnitudo dengan kedalaman 10 KM. Gempa tersebut dirasakan sekitar II MMI.