Lippo Karawaci

perusahaan asal Indonesia

PT Lippo Karawaci Tbk (pertama kali didirikan sebagai PT Tunggal Reksakencana) didirikan pada Oktober 1990 sebagai anak perusahaan Lippo Group. Pada bulan Januari 1993, Lippo Karawaci meresmikan pembangunan kota mandiri pertamanya Lippo Village di Karawaci, Tangerang, yang terletak 30 km sebelah barat Jakarta. Pada tahun yang sama, Perseroan mulai mengembangkan Lippo Cikarang, sebuah kota mandiri dengan kawasan industri ringan yang yang terletak 40 km sebelah timur Jakarta. Selanjutnya Lippo Karawaci mengembangkan kota mandiri Tanjung Bunga di Makassar, Sulawesi Selatan pada tahun 1997.

PT Lippo Karawaci Tbk
Properti/Publik (IDX: LPKR)
DidirikanMochtar Riady (1990)
Kantor pusatIndonesia Lippo Village, Tangerang, Indonesia
Tokoh kunci
Indonesia Gouw Vi Ven, CEO
PendapatanKenaikan Rp 12.282 trillion (2018)
Kenaikan Rp 847.5 billion (2018)
Penurunan Rp 695.1 billion (2018)
Total asetKenaikan Rp 49.806 trillion (2018)
Total ekuitasKenaikan Rp 25.47 trillion (2018)
Situs webLippo karawaci

Melalui penggabungan delapan perusahaan properti terkait pada tahun 2004, Lippo Karawaci mengembangkan portofolio usahanya mencakup Urban Development, Large Scale Integrated Development, Retail Malls, Hospitals, Hotels & Leisure serta Fee-based Income.

Beberapa anak perusahaan Lippo Karawaci

Properti (Lippo Homes)

Superblok

Rumah Sakit

  • Rumah Sakit Siloam (Lippo Village, Kebun Jeruk, Lippo Cikarang, Surabaya, Jambi, Balikpapan)
  • Mochtar Riady Comprehensive Cancer Centre (MRCCC)
  • Semanggi Specialist Clinic

Pusat Perbelanjaan (Lippo Malls)

Hotel

Usaha lain

Pranala luar