Yona Kesse

Revisi sejak 25 Agustus 2020 01.30 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox member of the Knesset |image = Kesseh yonah.jpeg |birth_date = 1907 |birth_place = Dobre, Kekaisaran Rusia |Year of Aliyah = 19...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Yona Kesse (bahasa Ibrani: יונה כסה‎, 1907 – 27 Juni 1985) adalah seorang politikus asal Israel yang menjabat sebagai anggota Knesset antara 1949 dan 1965.

Yona Kesse
Lahir1907
Tempat lahirDobre, Kekaisaran Rusia
Tahun aliyah1926
Meninggal dunia27 Juni 1985
Knesset1, 2, 3, 4, 5
Faksi yang diwakili di Knesset
1949–1964Mapai
1964–1965Independen

Biografi

Lahir di Dobre, Kekaisaran Rusia (sekarang Ukraina), Kesse dididik di sebuah heder. Pada masa muda, ia giat ke rumah Rabbi Menachem Mendel Schneerson.[1] Orangtuanya meninggal dalam Holodomor pada 1921. Ia adalah anggota HeHalutz, yang merupakan organisasi ilegal di Rusia. Pada 1925, ia ditangkap karena kegiatan-kegiatan Zionis. Pada tahun berikutnya, ia melakukan aliyah ke Mandat Palestina.

Referensi

  1. ^ The Afterlife Of Scholarship, p. 24, Fn. 63 (Oporto Press, 2011).

Pranala luar