Paul Rand

Revisi sejak 1 Oktober 2020 22.56 oleh Fma12 (bicara | kontrib) (portrait)

Paul Rand (lahir dengan nama Peretz Rosenbaum, 15 Agustus 1914 - 26 November 1996) adalah perancang grafis Amerika Serikat yang terkenal. Ia paling dikenal melalui rancangan logo perusahaannya. Ia pernah belajar di Pratt Institute (1929-1932), Parsons School of Design (1932-1933), dan Art Students League (1933-1934). Rand adalah salah satu pengagas tipografi internasional aliran Swiss Style.

Beberapa logo-logo perusahaan hasil rancangannya yang terkenal: