Amma' Ciang
salah satu lagu daerah
Amma' Ciang (disebut Amacciang) adalah lagu daerah yang berasal dari Sulawesi Selatan dalam bahasa Bahasa Makassar. Lagu ini diciptakan oleh Hoe Eng Dji, seorang sastrawan Makassar berdarah Tionghoa.
Amma' Ciang (disebut Amacciang) adalah lagu daerah yang berasal dari Sulawesi Selatan dalam bahasa Bahasa Makassar. Lagu ini diciptakan oleh Hoe Eng Dji, seorang sastrawan Makassar berdarah Tionghoa.
Artikel bertopik lagu, musik, atau alat musik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |