Sepak bola pada Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017

Revisi sejak 28 Oktober 2020 13.03 oleh Medelam (bicara | kontrib)

Sepak bola pada Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017 adalah pelaksanaan cabang olahraga sepak bola pada penyelenggaraan Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017. Kompetisi pada cabang olahraga ini berlangsung di empat stadion di kota Baku, sejak tanggal 8 hingga 21 Mei 2017.[1] Edisi ini hanya menandingkan nomor putra.

Sepak bola pada
Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017
Lokasi4 (di 1 kota)
Tanggal8–21 Mei 2017
Jumlah disiplin24
Negara8 (dari 3 konfederasi)
Peraih medali
Medali gold 
Medali silver 
Medali bronze 
← 2013

Peserta

Delapan tim berpartisipasi pada edisi ini.[2]

Lokasi penyelenggaraan

Empat stadion di empat kota yang berbeda menjadi lokasi penyelenggaraan pertandingan pada putaran final.

Baku
Stadion Tofiq Bahramov Dalga Arena Stadion Bayil AZAL Arena
Kapasitas: 31.200 Kapasitas: 6.500 Kapasitas: 5.000 Kapasitas: 3.500
       

Peringkat tim

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Hasil
1   Azerbaijan (H) 5 3 2 0 6 1 +5 11
2   Oman 5 1 3 1 7 7 0 6
3   Aljazair 5 3 1 1 6 4 +2 10
4   Kamerun 5 1 3 1 4 3 +1 6
5   Maroko 3 1 2 0 2 1 +1 5 Tereliminasi di
kualifikasi gurp
6   Turki 3 1 0 2 7 8 −1 3
7   Palestina 3 0 1 2 5 7 −2 1
8   Arab Saudi 3 0 0 3 0 6 −6 0
Sumber:  
(H) Tuan rumah.

Referensi

  1. ^ "Team sport draw results announced". timnasgaruda.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 Maret 2018. Diakses tanggal 12 April 2017. 
  2. ^ "Team sport draw results announced". baku2017.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 Maret 2018. Diakses tanggal 12 April 2017.