Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara
kepolisian daerah di Indonesia
Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara atau Polda Sulawesi Tenggara adalah pelaksana tugas Kepolisian RI di wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara. Polda Sulawesi Tenggara karena tergolong polda tipe B, dipimpin oleh seorang kepala kepolisian daerah yang berpangkat bintang satu atau (Brigadir Jenderal Polisi).
Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara | |
---|---|
Singkatan | Polda Sulawesi Tenggara |
Motto | Dharma Cakti Raharja |
Yurisdiksi hukum | Provinsi Sulawesi Tenggara |
Markas besar | Kendari |
Situs web | |
sultra.polri.go.id |
Polres - Polres Jajaran Polda Sulawesi Tenggara
- Polres Kendari (wilayah hukum termasuk Kota Kendari, Kabupaten Konawe Kepulauan, sebagian Kabupaten Konawe dan Kabupaten Konawe Selatan)
- Polres Konawe
- Polres Konawe Selatan
- Polres Konawe Utara
- Polres Kolaka (wilayah hukum termasuk Kabupaten Kolaka dan Kabupaten Kolaka Timur)
- Polres Kolaka Utara
- Polres Bombana
- Polres Baubau (wilayah hukum termasuk Kota Baubau, Kabupaten Buton Tengah dan sebagian Kabupaten Buton Selatan)
- Polres Buton (wilayah hukum termasuk Kabupaten Buton dan Kabupaten Buton Selatan)
- Polres Muna (wilayah hukum termasuk Kabupaten Muna, Kabupaten Muna Barat)
- Polres Wakatobi
- Polres Buton Utara
Daftar Kepala
Kapolda | Mulai menjabat | Akhir menjabat | Ref. | |
---|---|---|---|---|
Brigjen. Pol Sigit Sudarmanto |
||||
Brigjen. Pol Tubagus Anis Angkawijaya |
31 Oktober 2013 | |||
Brigjen. Pol Arkian Lubis |
||||
Brigjen. Pol Agung Sabar Santoso |
||||
Brigjen. Pol Andap Budhi Revianto |
||||
Brigjen. Pol Iriyanto |
||||
Brigjen. Pol Merdisyam |
||||
Irjen. Pol Merdisyam |
||||
Irjen. Pol Yan Sultra Indrajaya |