Keyongan, Babat, Lamongan

desa di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur
Revisi sejak 18 November 2020 01.08 oleh Faesalami (bicara | kontrib)

Keyongan adalah sebuah desa di Kecamatan Babat, Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Desa ini memiliki kesuburan tanah seluas 148 ha. Desa ini memiliki sebuah masjid dengan nama Masjid At Taqwa.

Keyongan
Desa
Koordinat: 7°07′03″S 112°14′46″E / 7.1174838°S 112.2461075°E / -7.1174838; 112.2461075
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenLamongan
KecamatanBabat
Pemerintahan
 • Kepala DesaMiftukhin Soleh
 • Wakil Kepala DesaPerlu Data
Luas
 • Total2,83 km2 (109 sq mi)
Populasi
 (2018[1])
 • Total3.156
 • Kepadatan11/km2 (29/sq mi)
Zona waktuUTC+7 (Waktu Indonesia Barat)
Kode Pos
62271
Kode area telepon(+62) 322
Plat Nomor KendaraanS

Batas Wilayah Desa

Utara Desa Moropelang
Timur Desa Kebonagung
Selatan Desa Sambangan
Barat Desa Patihan

Referensi

Pranala luar