Chelsea F.C. musim 2020–2021

Revisi sejak 8 Desember 2020 15.17 oleh Syihab212 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Use dmy dates|date=July 2020}} {{Infobox football club season | club = Chelsea | season = 2020–21 | owner = Roman Abramovich | manager = Fra...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Musim 2020–21 adalah musim kompetisi ke-107 Chelsea, dan juga musim ke-32 berturut-turut di papan atas sepakbola Inggris, sekaligus musim ke-29 berturut-turut di Liga Primer, serta tahun ke-115 dalam berdirinya sebagai klub sepakbola.[1] Musim ini mencakup periode dari 1 Juli 2020 hingga 30 Juni 2021.

Chelsea
Musim 2020–21
PemilikRoman Abramovich
KetuaBruce Buck
Pelatih kepalaFrank Lampard
StadionStamford Bridge
Liga Utama Inggris3
Piala FABabak ketiga
Piala EFLBabak keempat
Liga Champions UEFABabak Grup
Pencetak gol terbanyakLiga:
Timo Werner
N'Golo Kanté (4)
Seluruh kompetisi:
Timo Werner (8)
Kemenangan terbesar6–0
(vs. Barnsley, 23 September 2020, Piala EFL)
Kekalahan terbesar0–2
(vs. Liverpool, 20 September 2020, Liga Primer)
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga

Staff kepelatihan

Posisi Nama
Pelatih kepala   Frank Lampard
Assisten pelatih kepala   Jody Morris
Assisten pelatih   Joe Edwards
  Chris Jones
  Anthony Barry
Pelatih kiper   Henrique Hilário
Assisten pelatih kiper   James Russell
  1. ^ "History". chelseafc.com. 1 July 2019.