Den Haag Terbuka 2011

Revisi sejak 29 Desember 2020 09.41 oleh Sandandstones (bicara | kontrib) (Kategori)

Siemens Open 2011 adalah turnamen tenis profesional yang dimainkan di permukaan tanah liat. Turnamen ini termasuk bagian dari Tretorn SERIE+ yang juga merupakan bagian dari ATP Challenger Tour 2011. Turnamen ini diselenggarakan di Scheveningen, Belanda, pada tanggal 4 hingga 10 Juli 2011.

The Hague Open 2011
Tanggal4 Juli – 10 Juli
Edisike-19
LokasiScheveningen, Belanda
Juara
Tunggal
Belgia Steve Darcis
Ganda
Australia Colin Ebelthite / Australia Adam Feeney
← 2010 ·The Hague Open· 2012 →

Peserta ATP

Unggulan

Asal negara Nama peserta Peringkat1 Unggulan
  TUR Marsel İlhan 105 1
  BEL Steve Darcis 106 2
  FRA Éric Prodon 107 3
  FRA Marc Gicquel 119 4
  FRA Stéphane Robert 120 5
  RUS Teymuraz Gabashvili 129 6
  CZE Ivo Minář 132 7
  GER Julian Reister 135 8
  • 1 Peringkat adalah berdasarkan daftar tanggal 20 Juni 2011.

Peserta lain

Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan fasilitas wildcard untuk berlaga di babak utana:

Berikut ini adalah peserta yang berlaga di babak utama melalui proses kualifikasi:

Juara

Tunggal

  Steve Darcis mengalahkan   Marsel İlhan dengan skor 6–3, 4–6, 6–2

Ganda

  Colin Ebelthite /   Adam Feeney mengalahkan   Rameez Junaid /   Sadik Kadir dengan skor 6–4, 6–7(5–7), [10–7]

Pranala luar