Titisan Setan 2

film Indonesia

Titisan Setan 2 adalah film horor Indonesia tahun 2021 yang disutradarai oleh Agusti Tanjung produksi Intercept Film Craft. Film ini merupakan sekuel film Titisan Setan. Film ini dibintangi oleh Jeff Smith dan Steffi Zamora sebagai pemeran utama. Film ini ditayangkan perdana 25 Maret 2021 di bioskop.[1]

Titisan Setan 2
SutradaraAgusti Tanjung
ProduserRajesh Punjabi
Ditulis olehAtok Suharto
Pemeran
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
NegaraIndonesia
BahasaBahasa Indonesia

Sinopsis

Rico seorang penjahit terkenal di kampungnya. Suatu malam dia bertemu dengan seorang wanita misterius yang memesan untuk dibuatkan gaun. Setelah malam itu satu-persatu dari sahabat Rico hilang dan hanya pakaiannya saja yang tersisa dengan ceceran darahnya, mayatnya hilang secara misterius.

Pemeran

Referensi

  1. ^ Theresia, Yesica (2020-05-30). ""Titisan Setan Chapter 2" siap Hadir di Bioskop". Layar.id. Diakses tanggal 5 Maret 2021. 

Pranala luar