Joachim Prinz

Revisi sejak 27 Maret 2021 07.02 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8)

Joachim Prinz (10 Mei 1902 – 30 September 1988)[1] merupakan seorang rabbi Jerman yang dikenal menentang Nazisme dan menjadi pemimpin Yahudi Amerika Serikat. Saat masih menetap di Jerman, ia mengajak orang-orang Yahudi di Jerman untuk melarikan diri dari ancaman Hitler, yang menyebabkannya berulangkali menjadi sasaran penangkapan Gestapo. Setelah beremigrasi ke Amerika Serikat, ia menjabat sebagai wakil ketua Kongres Yahudi Dunia dan juga merupakan anggota aktif Organisasi Zionis Dunia.[2]

Rabbi Joachim Prinz

Ia lahir di Burkardsdorf (di dekat Oppeln) di provinsi Silesia, Prusia.

Referensi

  1. ^ Joachim Prinz, Leader in Protests For Civil-Rights Causes, Dies at 86 New York Times, Oleh GLENN FOWLER, Publikasi: 1 Oktober 1988
  2. ^ "March on Washington photo Gallery". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-06-01. Diakses tanggal 2012-06-06.