Sekretaris Kabinet (Jepang)
Ketua Sekretariat Kabinet (内閣官房長官 , naikaku-kanbō-chōkan) dari Jepang adalah Menteri Negara yang bertugas untuk mengatur Sekretariat Kabinet.[1]
内閣官房長官 Naikaku-kanbō-chōkan | |
Informasi lembaga | |
---|---|
Kantor pusat | Tokyo, Jepang |
Pejabat eksekutif |
|
Situs web | http://www.cao.go.jp |
Daftar Ketua Sekretariat Kabinet
Era Shōwa
- Ichirō Hatoyama (1927–1929; kemudian perdana menteri, 1954–1956)
- Shigeru Yoshida (1936)
- Hisatsune Sakomizu (7 April 1945 - 15 August 1945)
- Eisaku Satō (1946; kemudian perdana menteri, 1964–1972)
- Masayoshi Ōhira (1960; kemudian perdana menteri, 1978–1980)
- Zenko Suzuki (1963–1964; kemudian perdana menteri, 1980–1982)
- Noboru Takeshita (1972–1974; kemudian perdana menteri, 1987–1989)
- Kiichi Miyazawa (1984–1986; kemudian perdana menteri, 1991–1993)
Era Heisei
|
|
Referensi
- Catatan
- ^ Cabinet Act, Article 13.
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. (April 2009) |