Jafad Moradi
Jafad Moradi (lahir 14 April 1984) adalah pemain sepak bola Iran yang sekarang bermain untuk Persiba Bantul di Liga Super Indonesia.[1] Ia juga pernah bermain untuk Persita Tangerang dan Persidafon Dafonsoro.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Tanggal lahir | 14 April 1984 | ||
Tempat lahir | Iran | ||
Tinggi | 180 m (590 ft 6+1⁄2 in) | ||
Posisi bermain | Gelandang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Persiba Bantul | ||
Nomor | 7 | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2013 | Persita Tangerang | 12 | (0) |
2013 | Persidafon Dafonsoro | 10 | (0) |
2014− | Persiba Bantul | 0 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 23 Januari 2014 |
Karier
Januari 2013, ia bergabung bersama Persita Tangerang. 13 Januari 2013, Ia membuat debut untuk Persita Tangerang pada pertandingan melawan Persiwa Wamena[2].
Di putaran kedua Liga Super Indonesia 2013, ia memutuskan untuk pindah ke Persidafon Dafonsoro.
Referensi
- ^ Jafad Moradi pada Soccerway
- ^ Persita vs. Persiwa 2 - 1
Pranala luar
- Jafad Diarsipkan 2013-10-22 di Wayback Machine. pada situs web Liga Indonesia