Komando Resor Militer 151/Binaiya, disingkat Korem 151/Binaiya, adalah Komando Teritorial bawah Kodam XVI/Pattimura. Korem 151/Binaiya mimiliki wilayah tugas meliputi wilayah Provinsi Maluku.[1] Markas Komando Korem 151/Binaiya berada di Ambon, Maluku.

Komando Resor Militer 151/Binaiya
Lambang Kodam XVI/Pattimura
Dibentuk13 Maret 2003
NegaraIndonesia
CabangTNI Angkatan Darat
Tipe unitKomando Teritorial
Bagian dariKodam XVI/Pattimura
MotoBinaiya

Satuan

  1. Kodim 1502/Masohi
  2. Kodim 1503/Tual
  3. Kodim 1504/Ambon

Referensi