Shalihuddin Djalal Tandjung
Guru Besar Ilmu Lingkungan Universitas Gadjah Mada
Prof. Dr. Shalihuddin Djalal Tandjung, M.Sc. (lahir 11 November 1942) adalah seorang ilmuwan dan pengajar Indonesia. Ia merupakan Guru Besar Ekologi dan Ilmu Lingkungan Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, dan pernah menjabat sebagai Staf Ahli Menteri Negara Lingkungan Hidup.[1][2]
Shalihuddin Djalal Tandjung | |
---|---|
Lahir | 11 November 1942 Batusangkar, Sumatra Barat |
Kebangsaan | Indonesia |
Almamater | - Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta - Indiana State University, Terre Haute, Amerika Serikat - Fordham University, New York, Amerika Serikat |
Pekerjaan | Ilmuwan, pengajar |
Pendidikan
- S1 Fakultas Biologi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (1968)
- S2 bidang Ekologi, Dept. of Life Science, Indiana State University, Terre Haute, Amerika Serikat (1977)
- S3 bidang Environmental Science and Pollution Ecology, the Louis Calder Conservation and Ecology Study Center, Dept. of Biology, Fordham University, New York, Amerika Serikat (1982) [3]
Referensi
- ^ "SUTET Tak Berdampak pada Lingkungan Hayati" Diarsipkan 2014-02-02 di Wayback Machine. Suaramerdeka.com, 9 Mei 2006. Diakses 13 Juli 2013.
- ^ "Rachmad Ali"[pranala nonaktif permanen] Leutika Books. Diakses 13 Juli 2013.
- ^ "Profil Shalihuddin Djalal Tandjung" Diarsipkan 2014-02-01 di Wayback Machine. Majelis Guru Besar UGM. Diakses 13 Juli 2013.
Pranala luar
- "Pakar: penataan tanaman harus pertimbangkan fungsi" Antaranews.com, 22 November 2012. Diakses 13 Juli 2013