Lion Parcel

perusahaan asal Indonesia
Lion Parcel
Informasi umum
Jenis layananJasa Pengiriman
Daerah operasiJakarta, Indonesia
Mulai beroperasi2013
Situs webLion Parcel

Bagian pertama

Lion Parcel bergerak di bidang jasa titipan yang melayani pengiriman domestik dan internasional yang didukung oleh jaringan dan infrastruktur Lion Group.

Sejarah

Lion Parcel didirikan pada awal tahun 2013 dengan visi menjadi pemimpin pasar di bisnis Jasa Titipan yang melayani pengiriman domestik dan internasional yang didukung oleh jaringan dan infrastruktur Lion Air Group sebagai salah satu maskapai penerbangan terbesar.

Sebagai bagian dari Lion Air Group, Lion Parcel mengemban misi untuk mengembangkan lini usaha Lion Air Group di bidang industri Logistik dengan falsafah untuk membantu percepatan pertumbuhan ekonomi di seluruh area dosmestik melalui konsep "Just In Time Air Distribution".

Meskipun terhitung sebagai pemain baru, Lion Parcel sudah memiliki modal jaringa dan operasional yang terpercaya dengan dukungan armada pesawat dan frekuensi penerbangan yang tinggi dari Lion Air Group sebagai linehaul ke hampir seluruh bandar udara di Indonesia, Lion Parcel akan memberikan pelayanan pengiriman barang dan dokumen yang terintegrasi dan kepastian dengan jaringan outlet yang tersebar hingga ke daerah-daerah pelosok nusantara.

Lion Parcel akan terus mengembangkan jaringan dan kinerja pelayanannya untuk memberikan kepastian dan keamanan pengiriman barang dan dokumen yang didukung oleh sistem informasi dan operasi yang terintegrasi serta komitmen atas performa pelayanan atas prioritas operasi guna meningkatkan kualitas pelayanan secara berkesinambungan.

Meskipun terhitung sebagai pemain baru, Lion Parcel sudah memiliki modal jaringan dan operasional yang terpercaya dengan dukungan armada pesawat dan frekuensi penerbangan yang tinggi dari Lion Air Group sebagai linehaul ke hampir seluruh bandar udara di Indonesia, Lion Parcel akan memberikan pelayanan pengiriman barang dan dokumen yang terintegrasi dan kepastian dengan jaringan outlet yang tersebar hingga ke daerah-daerah pelosok nusantara.

Lion Parcel akan terus mengembangkan jaringan dan kinerja pelayanannya untuk memberikan kepastian dan keamanan pengiriman barang dan dokumen yang didukung oleh sistem informasi dan operasi yang terintegrasi serta komitmen atas performa pelayanan atas prioritas operasi guna meningkatkan kualitas pelayanan secara berkesinambungan.

Visi

Menjadi perusahaan penyedia jasa pengiriman, transportasi dan distribusi terkemuka dalam lingkup nasional dan dunia.

Misi

Berperan penting dalam mempercepat pertumbuhan ekonomi nasional dengan menyediakan jasa pengiriman dan distribusi yang tercepat dan terpercaya untuk memenuhi kebutuhan dan memuaskan pelanggan

Layanan

•ONEPACK : (One Night Express Package): Adalah jenis layanan premium atau utama untuk pengiriman barang berupa paket atau dokumen dengan jangka waktu pengiriman 1 (satu) hari kerja dengan jaminan uang kembali (Money Back Guarantee)*

• REGPACK (Reguler Package): Adalah jenis layanan regular atau biasa untuk pengiriman barang berupa paket atau dokumen dengan jangka waktu pengiriman 2 (dua) hingga 5 (lima) hari kerja secara General.

• CITYCOURIER : Adalah layanan pengantaran dalam kota dengan jangka waktu pengiriman 2 (dua) hingga 3 (hari) kerja.


Pranala Luar

°Situs Web Resmi