Venki Ramakrishnan

ahli biologi asal India
Revisi sejak 2 Juli 2021 04.52 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (+{{Authority control}}, clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Venkatraman (Venki) Ramakrishnan (lahir tahun 1952) adalah seorang ahli biologi dari Medical Research Council, Cambridge, Inggris. Venki Ramakrishnan mendapat Hadiah Nobel dalam ilmu kimia tahun 2009 bersama-sama dengan Thomas A. Steitz dan Ada E. Yonath untuk hasil kerja mereka mengenai struktur dan fungsi ribosom.

Venkatraman Ramakrishnan
Lahir1952
Chidambaram, Tamil Nadu, India
Tempat tinggalInggris
KebangsaanAmerika Serikat
Warga negaraAmerika Serikat
Dikenal atasBio-crystallography
PenghargaanHadiah Nobel dalam Kimia (2009).
Karier ilmiah
BidangBiochemistry and Biophysics and Computational Biology
InstitusiMRC Laboratory of Molecular Biology, Cambridge, England

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting