John Lyng

Politikus
Revisi sejak 3 Juli 2021 06.33 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'jmpl|Lyng (kanan) dengan Perdana Menteri Israel [[Levi Eshkol di Yerusalem pada 1967.]] {{Audio|John Lyng.ogg|'''John Daniel Lyng'''}} ({{lahirmati|Trondheim, Norwegia|22|8|1905|Bærum, Akershus, Norwegia|18|1|1978}}) adalah seorang politikus Norwegia dari Partai Konservatif. Ia menjadi Perdana Menteri Norwegia dari 28 Agustus sampai 25 September 1963 dalam sebuah...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

John Daniel Lyng (22 Agustus 1905 – 18 Januari 1978) adalah seorang politikus Norwegia dari Partai Konservatif. Ia menjadi Perdana Menteri Norwegia dari 28 Agustus sampai 25 September 1963 dalam sebuah pemerintahan koalisi yang terdiri dari partai-partai Konservatif, Tengah, Demokrat Kristen dan Liberal. Ini adalah pemerintahan pertama dalam 28 tahun yang tak dikepalai oleh Partai Buruh.

Lyng (kanan) dengan Perdana Menteri Israel Levi Eshkol di Yerusalem pada 1967.

Referensi