Stasiun Jiuli
stasiun kereta api di Tiongkok
Stasiun Jiuli adalah stasiun untuk Jalur 3, Metro Dalian di Distrik Jinzhou, Dalian, Liaoning, Tiongkok.[1][2]
Jiuli 九里 | |
---|---|
Lokasi | |
Operator | Dalian Public Transportation Group Co. Ltd. |
Jalur | Jalur 3, Dalian Metro |
Referensi
- ^ "Archived copy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-22. Diakses tanggal 2012-11-30.
- ^ http://dldt.8684.cn/list_time