Chur
Chur (Jerman: Chur, Italia: Coira) merupakan sebuah kota di Swiss. Kota ini merupakan ibu kota Kanton Graubünden, Swiss. Kota ini letaknya di bagian timur di negara itu. Penduduknya berjumlah 34.915 jiwa (2008) dan memiliki luas wilayah 28,01 km². Kota ini memiliki kepadatan penduduk 1.247 jiwa/km².
Referensi
- A. Eichhorn, Episcopatus Curiensis (St Blasien, 1797)
- W. von Juvalt, Forschungen fiber die Feudalzeit im Curischen Raetien, 2 parts (Zurich, 1871)
- C. Kind, Die Reformation in den Bisthflmern Chur und Como (Coire, 1858)
- Conradin von Moor, Geschichte von Curraelien (2 vols., Coire, 1870-1874)
- P. C. you Planta, Des alte Raetien (Berlin, 1872); Idem, Die Curraetischen Herrschaften in der Feudalzeit (Bern, 188i); Idem, Verfassungsgeschichte der Stadt Cur im Mittelalter (Coire, 1879); Idem, Geschichte von Graubünden (Bern, 1892).
- Artikel ini memuat teks dari suatu penerbitan yang sekarang berada dalam ranah publik: Herbermann, Charles, ed. (1913). "nama artikel dibutuhkan". Catholic Encyclopedia. New York: Robert Appleton.
- Principality of Liechtenstein homepage on religion Diarsipkan 2008-01-01 di Wayback Machine.
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Chur.
- City of Chur - situs resmi (Jerman)
- Chur tourism office (Jerman)