Gisela Fackeldey
Gisela Fackeldey (13 November 1920 – 21 Oktober 1986) adalah seorang pemeran asal Jerman.[1] Ia tampil dalam lebih dari 45 film dan acara televisi antara 1949 dan 1986.
Gisela Fackeldey | |
---|---|
Lahir | Cologne, Jerman | 13 November 1920
Meninggal | 21 Oktober 1986 Berlin Barat, Jerman | (umur 65)
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1949–1986 |
Filmografi pilihan
- Who Is This That I Love? (1950)
- Kissing Is No Sin (1950)
- The Cloister of Martins (1951)
- Dark Clouds Over the Dachstein (1953)
- The Charming Young Lady (1953)
- Love's Awakening (1953)
- Stefanie (1958)
- Liselotte of the Palatinate (1966)
- The Bitter Tears of Petra von Kant (1972)
- Martha (1974)
Referensi
- ^ "Gisela Fackeldey". Film Portal (dalam bahasa German). Diakses tanggal 2 November 2016.
Pranala luar
- Gisela Fackeldey di IMDb (dalam bahasa Inggris)