Fort-de-France

kota di Prancis
Revisi sejak 14 Agustus 2021 08.32 oleh Kresnanta (bicara | kontrib)

Fort-de-France, awalnya bernama Fort-Royal, adalah ibu kota Martinik, sebuah negara persemakmuran seberang lautan (DOM) Prancis di Laut Karibia. Luas kota ini 44,21 km² dengan populasi sebanyak 134.727 jiwa (sensus 1999). Perekonomian Fort-de-France mulai berkembang sejak kehancuran Saint-Pierre akibat letusan Gunung Pelée pada tahun 1902. Fort Saint-Louis, pangkalan angkatan laut Prancis, terletak di salah satu sisi kota ini.

Fort Saint-Louis, pangkalan AL Prancis di Fort-de-France.

Patung Joséphine de Beauharnais, istri pertama Napoleon Bonaparte, dapat dijumpai di kota ini. Joséphine lahir di Pulau Martinik.

Fort-de-France
Ibu kota, perfektur dan komune
Pemandangan beberapa kapal yang datang dari Les Trois-Îlets
Pemandangan beberapa kapal yang datang dari Les Trois-Îlets
Lambang kebesaran Fort-de-France
Lokasi dari komune (bertanda merah) di dalam Martinique
Lokasi dari komune (bertanda merah) di dalam Martinique
Koordinat: 14°36′00″N 61°04′00″W / 14.60000°N 61.06667°W / 14.60000; -61.06667
NegaraPrancis
Wilayah dan departemen luar negeriMartinik
ArondisemenFort-de-France
AntarkomuneCA Centre de la Martinique
Pemerintahan
 • Wali kota (2020–2026) Didier Laguerre[1] (PPM)
Luas
 • Land144,21 km2 (1,707 sq mi)
 • Populasi2
75.286
 • Kepadatan Populasi217/km2 (44/sq mi)
Kode INSEE/pos
97209 / 97200 and 97234 (Quartier de Balata)
Ketinggian0–1.070 m (0–3.510 ft)
1 Data Pendaftaran Tanah Prancis, tak termasuk danau, kolam, gletser > 1 km² (0.386 mi² atau 247 ekar) dan muara sungai. 2 Population sans doubles comptes: penghitungan tunggal penduduk di komune lain (e.g. mahasiswa dan personil militer).
  1. ^ "Répertoire national des élus: les maires". data.gouv.fr, Plateforme ouverte des données publiques françaises (dalam bahasa Prancis). 2 December 2020. Diakses tanggal 11 December 2020.