Indah Kasih Bunda

seri televisi Indonesia tahun 2017

Indah Kasih Bunda merupakan sinetron miniseri Indonesia produksi SinemArt yang ditayangkan perdana 19 Juni 2017 di SCTV. Sinetron ini dibintangi oleh Annisa Trihapsari, Sultan Djorghi, Aqueena Aziz Djorghi, Aqeela Calista, dan masih banyak artis lainnya.

Indah Kasih Bunda
Berkas:Banner Indah kasih Bunda.jpeg
Poster resmi
GenreDrama
PembuatSinemArt
SkenarioSerena Luna
CeritaSerena Luna
SutradaraHanny R. Saputra
Pemeran
Penggubah lagu temaIndah Dewi Pertiwi
Lagu pembukaSyair CintaIndah Dewi Pertiwi
Lagu penutupSyair CintaIndah Dewi Pertiwi
Penata musikBella
Negara asal Indonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode4 (daftar episode)
Produksi
ProduserLeo Sutanto
PenyuntingTofik Condet
Rumah produksiSinemArt
Rilis asli
JaringanSCTV
Rilis19 Juni (2017-06-19) –
22 Juni 2017 (2017-06-22)

Sinopsis

Indah kasih bunda menceritakan tentang perjuangan seorang ibu yang bernama Raina (Annisa Trihapsari) yang menemukan bayi yang diberi nama Kasih (Aqeela Calista) hingga besar bahkan indah (Aqueena Aziz Djorghi).

Awal cerita dimulai saat didit (Sultan Djorghi) harus menceraikan Raina, karena saat raina dan didit kecelakaan dibiayakan oleh Galuh (Debbie Cynthia Dewi) meski didit meninggalkan ibunya demi Raina.

Pemeran

Pemeran Peran
Annisa Trihapsari Raina
Sultan Djorghi Didit
Aquene Djorghi Indah
Aqeela Calista Kasih
Aditya Herpavi Vito
Iqbal Pakula Julian
Debbie Cynthia Dewi Galuh
Johan Morgan Ferdy
Merry Mustaf Kalista
Sisca Magdalena Andini
Firdaus Regaldine Rudy
Alejandro Erick
Sinyo Riza Vano
Nadya Bulan Sandra

Referensi

Pranala luar

Templat:SinemArt SCTV