Himōto! Umaru-chan

seri manga Jepang
Revisi sejak 6 September 2021 05.07 oleh 203.207.56.87 (bicara)

Himouto! Umaru-chan (干物妹!うまるちゃん, Himōto! Umaru-chan)[a] adalah seri manga Jepang karya Sankaku Head. Mulai serialisasi di majalah seinen yaitu Shueisha, dan Weekly Young Jump pada tanggal 14 Maret 2013. Koleksinya telah dikumpulkan dalam dua belas Volume tankōbon. Versi alternatif telah diserialkan untuk dua bab dalam majalah bulanan Shueisha Miracle Jump pada tahun 2012. Sebuah serial anime ditayangkan pada tahun 2015. Musim kedua berjudul Himouto! Umaru-chan R tayang mulai Oktober hingga Desember 2017, sedangkan serial sekuelnya berjudul Himouto! Umaru-chan G dirilis pada November 2017. Spacetoon bersedia menayangkan anime ini di tahun 2022 mendatang.

Himouto! Umaru-chan
干物妹!うまるちゃん
(Himōto! Umaru-chan)
GenreComedy, slice of life[1]
Manga
PengarangSankaku Head
PenerbitShueisha
Penerbit bahasa Inggris
MajalahWeekly Young Jump
DemografiSeinen
TerbitMarch 14, 2013November 9, 2017
Volume12 (Daftar volume)
Manga
Himouto! Umaru-chan S
PengarangSankaku Head
PenerbitShueisha
MajalahTonari no Young Jump
DemografiSeinen
TerbitMarch 20, 20142015
Volume1[2]
Seri anime
SutradaraMasahiko Ohta
SkenarioTakashi Aoshima
MusikYasuhiro Misawa
StudioDoga Kobo
Pelisensi
Medialink
Saluran
asli
ABC, Tokyo MX, BS11, AT-X, Anime Network
Tayang July 9, 2015 September 24, 2015
Episode12 (Daftar episode)
Permainan
Himōto! Umaru-chan: Himōto! Ikusei Keikaku
PengembangConnect Wizard
PenerbitFuRyu
GenreLife simulation game
PlatformPlayStation Vita
Rilis3 Desember, 2015
Manga
Akita Imokko! Ebina-chan
PengarangSankaku Head
PenerbitShueisha
ImprintYoung Jump Comics
MajalahTonari no Young Jump
DemografiSeinen
Terbit7 Desember, 201519 September, 2017
Volume2
Video animasi orisinal
SutradaraMasahiko Ohta
SkenarioTakashi Aoshima
MusikYasuhiro Misawa
StudioDoga Kobo
Tayang 24 Oktober, 2015 19 April, 2017[3]
Episode2
Seri anime
Himouto! Umaru-chan R
SutradaraMasahiko Ohta
SkenarioTakashi Aoshima
MusikYasuhiro Misawa
StudioDoga Kobo
Pelisensi
Medialink
Saluran
asli
ABC, Tokyo MX, BS11, AT-X, Anime Strike, Anime Network
Tayang 8 Oktober 2017 24 Desember, 2017
Episode12 (Daftar episode)
Manga
Himouto! Umaru-chan G
PengarangSankaku Head
PenerbitShueisha
MajalahWeekly Young Jump
DemografiSeinen
TerbitNovember 30, 2017April 19, 2018
Volume1
 Portal anime dan manga

Catatan

  1. ^ The "himōto" dalam judulnya adalah portmanteau dari himono onna (干物女, lit. "dried fish woman", used to describe someone who puts up an appearance in public but acts lazily at home) dan imōto (, "little sister").[4]

Referensi

  1. ^ "Himouto! Umaru-chan". Seven Seas Entertainment. Diakses tanggal May 25, 2018. 
  2. ^ ひもうと! うまるちゃんS/1| (dalam bahasa Jepang). Shueisha. 
  3. ^ Green, Scott (April 8, 2017). "Hide The Cola, "Himouto! Umaru-chan" Season 2 TV Anime Announced For Fall". Crunchyroll. Diakses tanggal April 28, 2018. 
  4. ^ Ressler, Karen (July 9, 2015). "Sentai Filmworks Licenses Himōto! Umaru-chan Anime". Anime News Network. Diakses tanggal July 21, 2015. 

Pranala luar