Love Story the Series

seri televisi Indonesia tahun 2021
Revisi sejak 11 September 2021 16.05 oleh Zaki nuril achmad (bicara | kontrib) (Menambahkan pranala pada nama Yoona Gimenez)

Love Story the Series adalah sinetron Indonesia produksi SinemArt yang ditayangkan perdana 12 Januari 2021 pukul 20.00 WIB di SCTV.[1] Sinetron ini disutradarai oleh Gita Djun dan dibintangi oleh Giorgino Abraham, Yasmin Napper, Haico Van der Veken, dan Megantara.[2][3][4]

Love Story the Series
Poster resmi Love Story the Series
Poster resmi
Genre
PembuatSinemArt
SkenarioHilman Hariwijaya
CeritaHilman Hariwijaya
SutradaraGita Djun
Pemeran
Penggubah lagu temaCakra Khan feat Siti Nurhaliza
Lagu pembuka"Seluruh Cinta" — Cakra Khan feat Siti Nurhaliza
Lagu penutup"Seluruh Cinta" — Cakra Khan feat Siti Nurhaliza
Penata musikBella Maritza
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. episode316 (11 September 2021) (daftar episode)
Produksi
ProduserDavid S. Suwarto
SinematografiWelly Djuanda
Penyunting
  • Rully KP
  • Taufik Condet
  • Bambang Herdiana
  • Sirojudin
  • Mustadi
Pengaturan kameraMulti-camera
Durasi60—140 menit
Rumah produksiSinemArt
DistributorSurya Citra Media
Rilis asli
JaringanSCTV
Rilis12 Januari 2021 (2021-01-12) –
sekarang (sekarang)

Sinopsis

Love Story the Series mengisahkan tentang perjuangan cinta antara Kendra (Giorgino Abraham) dengan Maudy (Yasmin Napper) yang terhalang dendam keluarga. Argadana (Anjasmara), ayah Maudy memiliki dendam dengan Wilantara (Fathir Mucthar), ayah Ken. Sekitar 20 tahun silam, Tissa (Ersya Aurelia), adik Wilantara ditemukan tewas bunuh diri di kamarnya. Ditemukan secarik surat yang menyatakan bahwa Tissa hamil anak Bram (Dylan Carr), yang tak lain adalah adik dari Argadana. Namun, Bram tidak ingin bertanggungjawab dan memilih untuk menikahi perempuan lain. Wilantara menjadi murka dan datang ke rumah Argadana membawa senapan angin sambil membawa jenazah sang adik. Kemudian ia menembak tewas Bram. Argadana yang tidak terima melihat adiknya dibunuh menjadi dendam lalu menjebloskan Wilantara ke penjara.[5]

Pemeran

Pemeran Peran
Giorgino Abraham Kendra Wilantara
Yasmin Napper Maudy Argadana
Haico Van der Veken Bunga Cinta Rinjani
Megantara Zidan
Anjasmara Argadana
Fathir Muchtar Wilantara Aryasukmana
Nessa Sadin Anita
Ucy Bing Slamet Risma
Adjie Pangestu Renaldi
Fera Feriska Dinda Wiguna
Devi Permatasari Safira
Esta Pramanita Vanessa
Valentino Rama
Firman Maliksyah Mail
Twins Maira Naura Maira
Naura
Demmy Febriana Emely
Attala Rafid Dio
Ratu Aulia Zara
Fradeina N. Shafa Deina
Yanah Alizha Bi Inah
Zoul Pandjoul Inyong Panjul
Emeraldy Tan Agil
Leo Consul Reza
Noel Hutabarat Irvan Aryasukmana
Raisya Bawazier Andien
Nabila Atmaja Mila
Irsyadillah Reno
Nadya Raisya Chyntia
Fiolina Teja Nadin
Achul Wiraperwata Irawan
Sylvia Menul Airin
Sisca Magdalena Ibu Irawan
Dylan Carr Bram
Ersya Aurelia Tissa Aryasukmana
Baby Zelvia Ibu Aryasukmana
Hengky Tornando Aryasukmana
Billiand Wekan Billy
Rezna Thawaffie Rezna
Dosmaria Catheline Sitha
Yesaya Abraham Andre Megantara
Yuditia Winanda Alex
Yoona Gimenez Alda
Fajar Rezky Ferdi
Annette Edoarda Siera
Ise Irish Sandra
Benaya Farah Ayu
Rachel Patricia Teman Mila
Arick Pramana Pencipta lagu
Alkha Sultan Rama kecil
Keterangan
  Mantan pemeran/peran telah meninggal

Soundtrack

Lagu tema

Judul lagu Penyanyi Pencipta Produksi
"Seluruh Cinta" Cakra Khan & Siti Nurhaliza Krishna Balagita My Music Records

Backsong

Judul lagu Penyanyi Pencipta Produksi
"Karena Dia" Duo Maia Maia Estianty Le Moesiek Revole
"Now or Never" Theo Anggara & Monroe feat Violinda Theo Anggara PHI Music
"Percayalah" Afgan feat Raisa Afgan, Raisa, Adrian Rahmat Purwanto Trinity Optima Publishing
"Rapuh" Padi Piyu Sony Music Entertainment
"Akan Ku Berikan Dunia" Ricky Gantung Ricky Gantung & Ryan Pitna GMI Records
"Sungguh Aku Mencintaimu"
"Tak Bersyarat" Kayla Dias Hendy Irvan, Cindy Diana K., Arfin Iyonk Indie
"Cokelat Biru" Giorgino Abraham Giorgino Abraham, Kevin Yosef, Barry Maheswara Warner Music Indonesia
"Telepati"
"Bahagia Bersamamu" Haico Dodhy Bentuk Musik
"Sesungguhnya Aku" Dudy Oris Krishna Balagita SABS Media

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Nominasi Hasil
2021 Infotainment Awards 2021 Best Male Character (Ken) Giorgino Abraham Belum diputuskan
Best Female Character (Maudy) Yasmin Napper
Best Romantic Scene Ken dan Maudy di bawah payung cinta
Indonesian Drama Series Awards 2021 Pemeran Utama Pria dalam Drama Series Terfavorit Giorgino Abraham Nominasi
Pemeran Pendukung Pria dalam Drama Series Terfavorit Anjasmara

Distribusi daring

Sinetron ini juga didistribusikan di vidio.com beberapa jam setelah penayangan.

Referensi

  1. ^ "Segera Tayang, Ini 7 Potret Pemain Love Story the Series di Balik Layar". Liputan6.com. Diakses tanggal 11 Januari 2021. 
  2. ^ "Biodata Giorgino Abraham dan Yasmin Napper, Pemeran Sinetron Love Story the Series SCTV". Sumsel.tribunnews.com. Diakses tanggal 1 Januari 2021. 
  3. ^ "Gabung di Love Story the Series, Ini 6 Potret Haico Van der Veken di Balik Layar". Liputan6.com. Diakses tanggal 20 Agustus 2021. 
  4. ^ "Gabung di Love Story the Series, Ini Potret Kece Achmad Megantara". Merdeka.com. Diakses tanggal 20 Agustus 2021. 
  5. ^ "Sinopsis Love Story the Series SCTV, Dibintangi Giorgino Abraham". Tabloidbintang.com. Diakses tanggal 11 Januari 2021. 

Pranala luar

Templat:SinemArt SCTV