Kimia bioorganik
Kimia bioorganik adalah ilmu yang berhubungan dengan penggunaan perkakas kimia guna memahami cara biokimia berproses. Hal ini dapat diketahui dengan cara menyintensis secara kimia molekul-molekul di laboratorium. Melalui proses ini, dapat memperbesar presentase penyaringan yang bersumber dari banyaknya ukuran variabel yang bekerja secara serentak di dalam sistem-sistem biologis.[1]
- ^ Dugas, Hermann (1999). Bioorganic Chemistry: A Chemical Approach to Enzyme Action. New York: Springer-Verlag New York, Ine. hlm. 1. ISBN 9780387944944.