Reginaldo Faria
Reginaldo Faria (lahir 11 Juni 1937) adalah seorang pemeran dan sutradara asal Brasil.[1] Ia tampil dalam lebih dari 60 film dan acara televisi sejak 1952. Saudara Faria Roberto Farias ('s' ditambahkan pada marganya karena kesalahan pendaftaran) juga menjadi sutradara dan penulis naskah.[2]
Reginaldo Faria | |
---|---|
Lahir | 11 Juni 1937 Nova Friburgo, Rio de Janeiro, Brasil |
Pekerjaan | Pemeran, sutradara |
Tahun aktif | 1952-kini |
Filmografi pilihan
- Film
- Cidade Ameaçada (1960)
- The ABC of Love (1967)
- Pra Quem Fica, Tchau (1971)
- Lucio Flavio (1977)
- Pra Frente, Brasil (1982)
- Memórias Póstumas (2001)
- Cazuza – O Tempo Não Pára (2004)
- O Carteiro (2011)
- Televisi
- Vale Tudo (1988–1989)
- Tieta (1989–1990)
- Vamp (1991–1992)
- Olho no Olho (1993–1994)
- Explode Coração (1995–1996)
- Força de um Desejo (1999–2000)
- O Clone (2001–2002)
- Porto dos Milagres (2001)
- Cabocla (2004)
- América (2005)
- Paraíso Tropical (2007)
- Beleza Pura (2008)
- O Astro (2011)
- Cordel Encantado (2011)
- Amor Eterno Amor (2012)
- Louco por Elas (2012–2013)
- Joia Rara (2013–2014)
- Império (2014–2015)
Referensi
- ^ "Reginaldo Faria". historiadocinemabrasileiro. Diakses tanggal 27 November 2011.
- ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-10-09. Diakses tanggal 2021-08-03.
Pranala luar
- Reginaldo Faria di IMDb (dalam bahasa Inggris)