Ahmed Haroun

Revisi sejak 30 Oktober 2021 21.29 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.2)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ahmed Mohammed Haroun adalah mantan menteri dalam negeri Sudan. Ia menduduki jabatan ini pada puncak konflik Darfur. Baru-baru ini namanya disebutkan oleh Pengadilan Kejahatan Internasional sebagai salah satu terdakwa pertama kejahatan perang Darfur.[1] Haroun saat ini menjabat sebagai menteri negara urusan kemanusiaan, sebuah jabatan di bawah jabatan menteri.[1]

Rujukan

sunting
  1. ^ a b Reuters (2007-02-27). "ICC names first Darfur war crimes suspects". CNN. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-03-01. Diakses tanggal 2007-02-27.