Arnon Milchan (bahasa Ibrani: ארנון מילצ'ן‎; lahir 6 Desember 1944) adalah pebisnis Israel yang telah memproduseri lebih dari 130 film.[2] Milchan, seorang miliarder dan pemilik New Regency Films, pernah bekerja sebagai agen intelijen Israel pada pertengahan 1960-an sampai 1980-an.[3][4]

Arnon Milchan
Lahir6 Desember 1944 (umur 80)
Rehovot, British Mandate of Palestine (sekarang Israel)
KebangsaanIsrael
PekerjaanPebisnis
Dikenal atasPendiri Regency Enterprises
Kekayaan bersihKenaikan US$3.7 miliar (oktober 4 2021)[1]
Suami/istriBrigitte Genmaire (cerai)
Amanda Coetzer
Anak4[1]
IMDB: nm0586969 Allocine: 40124 Allmovie: p102790
Musicbrainz: 502e4bc2-cf69-4ade-a622-3d50b65fb63d Modifica els identificadors a Wikidata

Arnon Milchan telah memproduseri beberapa film yang sukses besar dan mendapat pujian kritikus. Setelah memproduseri Pretty Woman, Milchan mendirikan Regency Enterprises. Regency memproduksi beberapa film yang memenangi dan mendapat nominasi Oscar, termasuk 12 Years a Slave, L.A. Confidential, JFK, Heat, Fight Club, Mr. and Mrs. Smith. Ia diakui sebagai salah satu produser independen terbaik dalam sejarah Hollywood. Ia adalah warga negara Israel dan menetap di Israel.

Filmografi

Tahun Judul Catatan
1977 The Accuser Produser
Black Joy Produser
1978 The Medusa Touch Produser eksekutif
1979 Dizengoff 99 Produser
1983 The King of Comedy Produser
1984 Once Upon a Time in America Produser
1985 Brazil Produser
Legend Produser
1986 Stripper Produser eksekutif
1987 Man on Fire Produser
1989 Who's Harry Crumb? Produser
Big Man on Campus Produser
The War of the Roses Produser
1990 Pretty Woman Produser
Q&A Produser
1991 Guilty by Suspicion Produser
Switch Produser eksekutif
JFK Produser eksekutif
1992 The Mambo Kings Produser
Memoirs of an Invisible Man Produser eksekutif
The Power of One Produser
Under Siege Produser
1993 Sommersby Produser
Falling Down Produser eksekutif
Made in America Produser
Free Willy Produser eksekutif
That Night Produser
Striking Distance Produser
The Nutcracker Produser eksekutif
Six Degrees of Separation Produser
Heaven & Earth Produser
1994 The Client Produser
Natural Born Killers Produser eksekutif
The New Age Produser eksekutif
Second Best Produser eksekutif
Cobb Produser eksekutif
1995 Boys on the Side Produser
Under Siege 2: Dark Territory Produser
Free Willy 2: The Adventure Home Produser eksekutif
Empire Records Produser
Copycat Produser
Heat Produser eksekutif
1996 A Time to Kill Produser
Tin Cup Produser eksekutif
Carpool Produser
Bogus Produser
Sunchaser Produser
The Mirror Has Two Faces Produser
1997 Murder at 1600 Produser
Free Willy 3: The Rescue Produser eksekutif
L.A. Confidential Produser
Breaking Up Produser eksekutif
The Devil's Advocate Produser
The Man Who Knew Too Little Produser
1998 Dangerous Beauty Produser
City of Angels Produser eksekutif
The Negotiator Produser
1999 Simply Irresistible Produser eksekutif
Goodbye Lover Produser eksekutif
Entrapment Produser eksekutif
A Midsummer Night's Dream Produser eksekutif
Fight Club Produser eksekutif
2000 Up at the Villa Produser eksekutif
Big Momma's House Produser eksekutif
Tigerland Produser
2001 Freddy Got Fingered Produser eksekutif
Don't Say a Word Produser
Joy Ride Produser eksekutif
Black Knight Produser
Joe Somebody Produser eksekutif
2002 High Crimes Produser
Life or Something Like It Produser
Unfaithful Produser
2003 Daredevil Produser
Down with Love Produser eksekutif
Runaway Jury Produser
2004 The Girl Next Door Produser eksekutif
Man on Fire Produser
First Daughter Produser
2005 Elektra Produser
Mr. & Mrs. Smith Produser
Stay Produser
Bee Season Produser eksekutif
2006 Big Momma's House 2 Produser eksekutif
Date Movie Produser eksekutif
The Sentinel Produser
Just My Luck Produser
My Super Ex-Girlfriend Produser
The Fountain Produser
Deck the Halls Produser
2007 Epic Movie Produser eksekutif
Alvin and the Chipmunks Produser eksekutif
2008 Meet the Spartans Produser eksekutif
Jumper Produser
Shutter Produser eksekutif
Street Kings Produser eksekutif
What Happens in Vegas Produser eksekutif
Meet Dave Produser eksekutif
Mirrors Produser eksekutif
Marley & Me Produser eksekutif
2009 Bride Wars Produser eksekutif
Aliens in the Attic Produser eksekutif
Fantastic Mr. Fox Produser eksekutif
Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel Produser eksekutif
2010 Marmaduke Produser eksekutif
Knight and Day Produser eksekutif
Vampires Suck Produser eksekutif
Mirrors 2 Produser eksekutif
Love and Other Drugs Produser eksekutif
2011 Big Mommas: Like Father, Like Son Produser eksekutif
Marley & Me: The Puppy Years Produser eksekutif
Monte Carlo Produser
What's Your Number? Produser eksekutif
In Time Produser eksekutif
Alvin and the Chipmunks: Chipwrecked Produser eksekutif
The Darkest Hour Produser eksekutif
2013 Broken City Produser
The Internship Produser eksekutif
12 Years a Slave Produser
Runner Runner Produser
2014 Noah Produser
Joy Ride 3 Produser eksekutif
Gone Girl Produser
Birdman Produser
2015 True Story Produser eksekutif
Unfinished Business Produser
The Big Short Produser
The Revenant Produser
Alvin and the Chipmunks: The Road Chip Produser eksekutif
2016 Rules Don't Apply Produser
Assassin's Creed Produser
A Cure for Wellness Produser
2018 Unsane Produser eksekutif
Widows Produser eksekutif
The Girl in the Spider's Web Produser eksekutif
Bohemian Rhapsody Produser eksekutif
2019 Ad Astra Produser
Little Women Produser

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b "Arnon Milchan". Forbes. Retrieved 25 July 2015
  2. ^ "Arnon Milchan". IMDb. 
  3. ^ Cieply, Michael (July 17, 2011). "New Book Tells Tale of Israeli Arms Dealer in Hollywood". The New York Times. 
  4. ^ "'Hollywood Producer Was an Israeli Nuclear Agent'". Haaretz.com. 

Bacaan lanjutan

Pranala luar