Persekap Pekalongan

klub sepak bola di Indonesia

Persekap Kabupaten Pekalongan adalah klub sepakbola yang berasal dari Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah.

Persekap Kabupaten Pekalongan
Berkas:Logo Persekap Kabupaten Pekalongan.jpg
Nama lengkapPersatuan Sepak bola Kabupaten Pekalongan
JulukanLaskar Ki Ageng Cempaluk
Ketilang Emas
Kota/KabupatenPekalongan
NegaraIndonesia
Berdiri4 September 1949
StadionStadion Widya Manggala Krida,
Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah
(Kapasitas: 7.000)
PemilikPemerintah Kabupaten Pekalongan
Ketua UmumCandra Saputra
ManajerSlamet Nuridin
PelatihM Hasan
LigaLiga 3
Kelompok suporterTip-ex
Curva Boys 1949
Kostum kandang
Kostum tandang

Sejarah

Persekap Pekalongan lahir pada 4 September 1949. Seperti klub Indonesia lain, Persekap mempunyai julukan aduhai yaitu Laskar Ki Ageng Cempaluk. Nama itu diambil dari nama tokoh besar yakni ayah dari Ki Bahurekso. Persekap bermarkas di Stadion Widya Manggala Krida, sebuah arena yang hanya mempunyai tribun di sisi barat saja.

Prestasi

  • Liga Nusantara Regional Jawa Tengah
    • Juara: 2014

Rekor dari musim ke musim

  • 2017 Liga 3 Semifinal (Regional Jateng)
  • 2018 Liga 3 Peringkat 4 Grup 4 (Regional Jateng)
  • 2019 Liga 3 Tidak ikut (Regional Jateng)
  • 2021 Liga 3 (saat ini sedang berjalan, dan sudah masuk 10 besar)