Sukadana, Terara, Lombok Timur

desa di Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat

Sukadana adalah salah satu desa yang terletak di Kecamatan Terara, Kabupaten Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Desa ini memiliki kodepos 83663. Penduduk desa Sukadana adalah 100% beragama Islam. Mereka masih tetap memegang teguh konsep kebangsawanan masyarakat setempat. Bahasa yang digunakan adalah bahasa sasak namun dalam beberapa kebiasaan adat seperti dalam upacara perkawinan mereka kerap menggunakan bahasa sansekerta yang menurut mereka , itu adalah salah satu bagian dari bahasa leluhur

Sukadana
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Barat
KabupatenLombok Timur
KecamatanTerara
Kode pos
83663
Kode Kemendagri52.03.03.2006 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 8°37′47″S 116°24′21″E / 8.62972°S 116.40583°E / -8.62972; 116.40583


Di desa ini,ada banyak dusun 1. Uma Jati (Umatalo) 2. Uma Jaya 3. Genjer 4. Dasan Gunung

Di desa ini terdapat sekolah utamanya seperti SD Negeri 1 Sukadana.

Di desa

Pranala luar