Wikki Tourists

klub sepak bola di Nigeria
Revisi sejak 31 Desember 2021 00.46 oleh Makenzis (bicara | kontrib)

Wikki Tourists Football Club merupakan sebuah tim sepak bola Nigeria yang bermarkas di Bauchi, Nigeria. Tim ini bermain di kompetisi Liga Utama Nigeria. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Abubakar Tafawa Balewa.

Wikki Tourists
Nama lengkapWikki Tourists Football Club
StadionStadion Abubakar Tafawa Balewa
Bauchi, Nigeria
(Kapasitas: 25.000)
LigaLiga Utama Nigeria
2020/21ke-15

Gelar

1998