Soegito

Pensiunan Jenderal Angkatan Darat Indonesia

Letnan Jenderal TNI (Purn.) Soegito (lahir 15 Februari 1938) adalah mantan perwira tinggi TNI. Ia sebelumnya pernah menjabat sebagai Pangkostrad. Kariernya di kemiliteran antara lain: Komandan Detasemen Tempur (Denpur) 13 RPKAD, Komandan Gruo 1 RPKAD, Panglima Operasi Keamanan Timor-Timur, Panglima Komando Tempur II Darat Kostrad, Panglima Komando Tempur Lintas Udara Kostrad dan Pangdam Jaya.[1]

Letnan Jenderal TNI (Purn.)
Soegito
Informasi pribadi
Lahir15 Februari 1938 (umur 86)
Belanda Yogyakarta
Suami/istriNy. Sri Lestari
Alma materAkademi Militer Nasional 1961
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1961-1993
Pangkat Letnan Jenderal TNI
SatuanInfanteri (Kopassus)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan militer

  • Angkatan II, Akademi Militer Nasional Magelang (1961)[2]
  • Lemhannas (1983)[2]

Riwayat Jabatan

  • Perwira Pertama RPKAD (1964)[2]
  • Wadan Denpur 13 RPKAD (1968)
  • Komandan Denpur 13 RPKAD (1970)
  • Wadangrup 3 RPKAD (1973-1975)
  • Dangrup 1 RPKAD (1975-1978)[2]
  • Athan RI Vietnam (1978-1982)[2]
  • Panglima Komando Tempur II Kostrad
  • Panglima Komando Tempur Linud Kostrad (1983-?)[2]
  • Panglima Komando Operasi Keamanan Timor Timur (21 November 1984-?)[2]
  • Pangdam Jaya (9 Agustus 1985-1988)
  • Pangkostrad (1988-1990)
  • Aster Kasum ABRI (1990-Pensiun)

Referensi

  1. ^ ""Letjen (Pur) Soegito: "Habislah Karier Saya Di RPKAD""". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-22. Diakses tanggal 2017-04-21. 
  2. ^ a b c d e f g Bachtiar, Harsya W. (1988). Siapa dia? Perwira Tinggi Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD). Jakarta. hlm. 432. ISBN 9789794281000. 
Jabatan militer
Didahului oleh:
Adolf Sahala Rajagukguk
Pangkostrad
28 Maret 1988−9 Agustus 1990
Diteruskan oleh:
Wismoyo Arismunandar
Didahului oleh:
Try Sutrisno
Pangdam Jaya
1985−1988
Diteruskan oleh:
Soerjadi Soedirdja
Didahului oleh:
Soetedjo
Pangkopur II/Kostrad
1983
Diteruskan oleh:
Soeparman Ahmad