Awal mula invasi Ukraina oleh Rusia
artikel daftar Wikimedia
Krisis Rusia-Ukraina 2021–2022 adalah konfrontasi militer yang sedang berlangsung dan krisis internasional antara Rusia dan Ukraina yang dimulai pada 3 Maret 2021, dan meningkat pada akhir 2021, ketika NATO menolak " jaminan non-aksesi Ukraina " dari Kremlin. Krisis tersebut telah menimbulkan ketegangan internasional, juga melibatkan NATO, Uni Eropa, Segitiga Lublin, Amerika Serikat, Persemakmuran Negara-Negara Merdeka dan CSTO.