Eberhard August Wilhelm von Zimmermann

Revisi sejak 20 Januari 2022 15.47 oleh Michael Barera (bicara | kontrib) (Biografi: Die Küsten Länder von Ober- u. Nieder-Guinea)

Eberhard August Wilhelm von Zimmermann adalah seorang ahli geografi Jerman, zoologi dan filsuf. Ia dikenal sebagai penulis Specimen Zoologiae Geographicae Quadrupedum (1777). Salah satu karya yaitu tentang distribusi geografis dari mamalia.[1]

Biografi

 
Zimmermann, Die Küsten Länder von Ober- u. Nieder-Guinea, 1802

Eberhard Agustus Wilhelm von Zimmermann dari tahun 1761-1765 dia menempuh jenjang pendidikan di Universitas Leiden, Göttingen, dan Universita Halle-Wittenberg[2] Dari tahun 1766 ia mengajar sebagai guru besar matematika, fisika dan ilmu alam.

Zimmerman melakukan perjalanan ke Livonia, Rusia, Swedia, Denmark, Inggris, Prancis, Italia dan Swiss.

Referensi

  1. ^ (Inggris) "Natural History" (html). Diakses tanggal 2012-09-29. 
  2. ^ (Inggris) "Eberhard August Wilhelm von Zimmermann: Philadelphia von der Abend Seite" (html). Diakses tanggal 2012-09-29. 

Pranala luar