Komando Armada Republik Indonesia
Komando Armada Republik Indonesia (atau disingkat Koarmada RI) adalah kesatuan yang baru dari TNI AL dibentuk dan diresmikan oleh Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa pada tanggal 21 Januari 2022. Pembentukan Satuan baru ini sesuai dengan Perpres No: 66 tahun 2019.[1]
Komando Armada Republik Indonesia | |
---|---|
Dibentuk | 5 Desember 1945 |
Negara | Indonesia |
Tipe unit | Armada |
Bagian dari | TNI Angkatan Laut |
Markas | Jakarta |
Moto | Ghora Wira Madya Jala |
Baret | BIRU LAUT |
Tokoh | |
Panglima | Laksamana Madya TNI Agung Prasetiawan |
Kepala Staf | Laksamana Muda TNI Yayan Sofyan |
Inspektur | Laksamana Muda TNI Hana Rochijadi |
Kepala Kelompok Staf Ahli | Laksamana Muda TNI Eko Murwanto |
Saat ini Komando Armada terdiri dari tiga armada, yaitu:
- Komando Armada I berada di Jakarta
- Komando Armada II berada di Surabaya
- Komando Armada III berada di Sorong
Struktur Organisasi
Eselon Pimpinan
- Pangkoarmada RI :Laksdya TNI Agung Prasetiawan
- Kepala Staf Koarmada RI: Laksda TNI Yayan Sofiyan
- Inspektur Koarmada RI: Laksma TNI Hana Rochijadi
- Kapoksahli Koarmada RI: Laksma TNI Eko Murwanto
Eselon Pembantu Pimpinan
- Asrena Pangkoarmada RI: Kolonel Laut (P) Teguh Prasetya
- Asintel Pangkoarmada RI: Kolonel Laut (P) Tjatur Soniarto
- Asops Pangkoarmada RI: Kolonel Laut (P) Sawa
- Aspers Pangkoarmada RI: Laksma TNI Dery Triesananto Suhendi
- Aslog Pangkoarmada RI: Kolonel Laut (T) Eko Sunarjanto
- Askomlek Pangkoarmada RI: Laksma TNI Dwi Aris Priyono
- Aspotmar Pangkoarmada RI: Kolonel Laut (P) Bram Rusman Namin
Eselon Komando Pelaksana
- Dankolat Koarmada RI: Kolonel Laut (P) Arif Badrudin
- Dankoopskasel Koarmada RI: Kolonel Laut (P) Indra Agus Wijaya
- Dankoppeba Koarmada RI: Kolonel Laut (P) Tedi Risnayadi
Panglima
Saat bernama Armada ALRI:
- Kolonel Laut Mohammad Nazir (15 Januari 1950 — 12 Agustus 1957)
- Kolonel Laut Raden Soekamsi Hadi Winarso (12 Agustus 1957 — 12 September 1959)
- Kolonel Laut Omar Basri Sjaaf (23 September 1959 — 01 Agustus 1960)
- Kolonel Laut Moeljadi (01 Agustus 1960 — 01 November 1962)
- Kolonel Laut Hamzah Atmohandojo (01 November 1962 — 12 Juni 1964)
- Laksma Laut Rachmat Sumengkar (12 Juni 1964 — 05 April 1966)
- Laksma Laut Lalu Manambai Abdul Kadir (05 April 1966 — 12 Maret 1970) (Panglima Komando Armada Strategis)
- Laksma Laut Subroto Yudono (05 April 1966 — 12 Maret 1970) (Panglima Komando Armada Nusantara)
- Laksma Laut Machmud Subarkah (12 Maret 1970 — 02 September 1970)
- Laksma TNI Sjamsul Bachri (02 September 1970 — 18 Juni 1973)
- Laksma TNI Rudy Poerwana (18 Juni 1973 — 14 Juni 1977)
- Laksma TNI Prasodjo Mahdi (14 Juni 1977 — 29 April 1981)
- Laksma TNI Rudolf Kasenda (29 April 1981 — 01 April 1985)
Saat bernama Komando Armada RI:
- Laksdya TNI Agung Prasetiawan (21 Januari 2022—Sekarang)
Pembagian satuan
Komando Armada RI membawahi tiga Armada yang sudah terlebih dahulu berdiri, yaitu:
- Komando Armada I berkedudukan di Jakarta
- Pangkalan Utama TNI AL I (Lantamal I) di Belawan, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL II (Lantamal II) di Padang, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL III (Lantamal III) di Jakarta Utara, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL IV (Lantamal IV) di Tanjungpinang membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL XII (Lantamal XII) di Pontianak, membawahi:
- Komando Armada II berkedudukan di Surabaya
- Pangkalan Utama TNI AL V (Lantamal V) di Surabaya, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL VI (Lantamal VI) di Makassar, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL VII (Lantamal VII) di Kupang, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL VIII (Lantamal VIII) di Manado, membawahi:
- Pangkalan Utama TNI AL XIII (Lantamal XIII) di Tarakan, membawahi:
- Komando Armada III berkedudukan di Sorong
- Pangkalan Utama TNI AL IX (Lantamal IX) di Ambon
- Pangkalan Utama TNI AL X (Lantamal X) di Jayapura
- Pangkalan Utama TNI AL XI (Lantamal XI) di Merauke
- Pangkalan Utama TNI AL XIV (Lantamal XIV) di Sorong
- Markas Komando Armada Republik Indonesia, berkedudukan di Jakarta
- Detasemen Markas
- Satuan Pelaksana
- Polisi Militer
- Kesehatan
- Komando Pasukan Katak
- Marinir
- Elektronika
- Kapal Selam
- Eskorta
- Amfibi
- Penyelamatan Bawah Air
- Satuan Operasi
- Gugus Tempur Laut
- Gugus Keamanan Laut
Referensi
- ^ Media, Kompas Cyber (2022-01-22). "Satuan Baru TNI, Koarmada dan Koopsudnas Resmi Dibentuk". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-01-22.