Genre film
klasifikasi film berdasarkan kesamaan pada unsur naratifnya
Genre film adalah bentuk, kategori atau klasifikasi tertentu dari beberapa film yang memiliki kesamaan bentuk, latar, tema, suasana dan lainnya.[1]
Beberapa genre film utama:[2]
- Biografi
- Budaya pop
- Cerita seru
- Dokumenter
- Drama
- Eksperimental
- Eksploitasi
- Epik
- Erotis
- Fantasi
- Fiksi ilmiah
- Film noir
- Gothik
- Horor
- Komedi
- Kristen
- Laga
- Masala
- Misteri
- Musikal
- Panduan sosial
- Pendidikan
- Petualangan
- Porno
- Potongan kehidupan
- Propaganda
- Realita
- Romantis
- cerita seru
- Seni
- Trik
Dari genre utama tersebut, genre film dapat dibagi lagi ke dalam beberapa sub - bagian, seperti: