Alat ukur analog

Revisi sejak 30 Januari 2022 07.06 oleh Rusudiyanto (bicara | kontrib) (membuat halaman baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Alat ukur analog adalah alat ukur yang menjadikan fungsi waktu yang berkesinambungan sebagai keluaran atau tampilannya. Jenis alat ukur analog memiliki hubungan antara keluaran dengan masukan secara konstan. Pengelompokan instrumen pengukurannya ditentukan oleh kuantitas yang diukur dan prinsip operasinya.[1]

Referensi

  1. ^ Puriyanto, R. D., dan Rosyady, P. A. (2021). Ashari, Budi, ed. Dasar-Dasar Pengukuran Besaran Listrik. Yogyakarta: UAD Press. hlm. 27. ISBN 978-602-0737-44-7.