Yudi Khoerudin

Revisi sejak 31 Januari 2022 04.44 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (Rujukan: Bot: Perubahan kosmetika)

Yudi Khoerudin (lahir 5 September 1987) adalah seorang pemain sepak bola Indonesia. Saat ini ia bermain untuk Persiba Balikpapan di Liga 1 2017. Ia berposisi sebagai pemain bertahan.[1]

Yudi Khoerudin
Informasi pribadi
Nama lengkap Yudi Khoerudin
Tanggal lahir 5 September 1987 (umur 37)
Tempat lahir Karawang, Indonesia
Tinggi 182 m (597 ft 1+12 in)
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Sulut United FC
Karier junior
2006–2007 Persib Bandung
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2008–2009 Persikota Tangerang 26 (1)
2009–2010 Pro Duta 6 (0)
2010–2011 Persib Bandung 2 (0)
2011–2012 Persiraja Banda Aceh 14 (0)
2012–2015 Persiba Balikpapan 43 (3)
2016 Persis Solo 4 (0)
2017 Persiba Balikpapan 0 (0)
2019 Sulut United FC 0 (0)
Tim nasional
2009 Indonesia U-23
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 23 Juni 2016

Terhitung mulai 22 Agustus 2019, Yudi Khoerudin diperkenalkan sebagai pemain baru untuk Sulut United FC [2]


Karier

Persis Solo

2016

Yudi tergabung dalam skuat untuk ajang Indonesia Soccer Championship B 2016. Yudi melakoni debutnya saat bermain melawan PSGC Ciamis sebagai laga perdana.[3]

Referensi

  1. ^ "Yudi Khoerudin". ligaindonesia.co.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-10. Diakses tanggal 12 Januari 2013. 
  2. ^ detikmanado.com. "Ini Tekad 4 Pemain Baru Bogor FC Sulut United". detikmanado.com. Diakses tanggal 2019-08-22. 
  3. ^ "PERSIS vs PSGC". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-06-24. Diakses tanggal 2016-06-24. 

Rujukan