Tatar Sunda

Revisi sejak 7 Februari 2022 01.12 oleh HclUSA (bicara | kontrib) (Informasi tidak berdasar, Informasi salah)

Tatar Sunda (Sunda: ᮒᮒᮁ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ, Indonesia: Tanah Sunda, Inggris: Sunda Land) adalah sebutan atau istilah untuk Tanah Sunda di bagian barat Pulau Jawa, Indonesia.[1] Wilayah Geografi ini berada di Provinsi Banten, Jawa Barat, Jakarta dan bagian barat Jawa Tengah. Wilayah ini merupakan bekas dari kekuasaan Kerajaan Sunda dan Kerajaan Sunda Galuh.[2]

Sungai Citarum menjadi pembatas antara Kerajaan Sunda dan Kerajaan Galuh.

Pemetaan Budaya

 
Geocultural regions of West Java
  Sunda Metropolitan
  Sunda Karawangan
  Sunda Cirebonan
  Sunda Priangan Barat
  Sunda Priangan Tengah
  Sunda Priangan Timur

Lihat Juga

Referensi

  1. ^ Sejarah tatar Sunda. Satya Historika. 2003. ISBN 978-979-96353-7-2. 
  2. ^ Sejarah tatar Sunda. Satya Historika. 2003. ISBN 978-979-96353-7-2.