Tari Tortor Sombah

salah satu tarian di Indonesia
Revisi sejak 11 Februari 2022 06.17 oleh Astari28 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Tari Tortor Sombah''' adalah tarian yang berasal dari Simalungun, dipersembahkan untuk menyambut raja ataupun menyambut tamu dan kerabat dekat yang diiringi dengan gendang, tarian ini dapat dianggap sebagai penghormatan bagi tamu maupun rombongannya. Bila tortor ini selesai diperlihatkan baru yang lain dapat menarikan sesuatu tarian yang diingininya. Tortor sombah ini telah lama hidup di tengah-tengah masyarakat dengan istilah “sembah”.<ref>{{Cite web|last...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Tari Tortor Sombah adalah tarian yang berasal dari Simalungun, dipersembahkan untuk menyambut raja ataupun menyambut tamu dan kerabat dekat yang diiringi dengan gendang, tarian ini dapat dianggap sebagai penghormatan bagi tamu maupun rombongannya. Bila tortor ini selesai diperlihatkan baru yang lain dapat menarikan sesuatu tarian yang diingininya. Tortor sombah ini telah lama hidup di tengah-tengah masyarakat dengan istilah “sembah”.[1]

Referensi

  1. ^ ditwdb (2019-09-04). "Tari Tortor Sombah, Tari Penyambutan Raja". Direktorat Warisan dan Diplomasi Budaya. Diakses tanggal 2022-02-11.