Daftar Wakil Bupati Kubu Raya

Revisi sejak 29 April 2022 08.42 oleh Andikbuyung (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Berikut ini adalah Daftar Wakil Bupati Kubu Raya sejak awal dibentuknya.

Wakil Bupati Kubu Raya
Lambang Kabupaten Kubu Raya
Petahana
Sujiwo

sejak 17 Februari 2019
Masa jabatan5 tahun
Dibentuk17 Februari 2009
Pejabat pertamaAndreas Muhrotien
Situs webkuburayakab.go.id
No Wakil Bupati Mulai Menjabat Akhir Menjabat Periode Bupati Ket.
1 Dr. Drs.
Andreas Muhrotien,
M.Si.
17 Februari 2009 17 Februari 2014 1
(2008)
Muda Mahendrawan [1]
2 Drs.
Hermanus,
M.Si.
17 Februari 2014 17 Februari 2019 2
(2013)
Rusman Ali [2]
3 Sujiwo,
S.E.
17 Februari 2019 petahana 3
(2018)
Muda Mahendrawan [3]


Lihat Pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "Bupati Kubu Raya Dilantik". Liputan 6. 2009-02-17. Diakses tanggal 2022-04-29. 
  2. ^ Jamadin, ed. (2014-01-18). "Gubernur Kalbar Lantik Rusman Ali-Hermanus 17 Februari". Tribun Kubu Raya. Diakses tanggal 2022-04-29. 
  3. ^ Fatria, Jauhari (2009-02-18). "Resmi Dilantik, Muda-Jiwo Fokus Percepatan Pembangunan di Kubu Raya". Kalbar Online. Diakses tanggal 2022-04-29.