Marabuana, Walenrang Utara, Luwu
desa di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan
Marabuana adalah sebuah desa di wilayah Kecamatan Walenrang Utara, Kabupaten Luwu, Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.
Marabuana | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sulawesi Selatan | ||||
Kabupaten | Luwu | ||||
Kecamatan | Walenrang Utara | ||||
Kode Kemendagri | 73.17.16.2007 | ||||
Luas | ... km² | ||||
Jumlah penduduk | 1500 -+ jiwa | ||||
Kepadatan | ... jiwa/km² | ||||
|
Daftar Desa
Etimologi
Sejarah
Lingkungan
Lingkungan dimarabuana Kebanyakan wilayahnya masih Banyak Pepohonan,Hamparan Sawah dan perkebuanan .
Agama
Mayoritas agama di Marabuana adalah Muslim Sekitar 65 % Beragama muslim dan 35 % lainnya beragama Kristen .
kegiatan Ekonomi
Kegiatan ekonomi yang berlangsung di Marabuana Mayoritas berkaitan sumber daya alam,berupa hasil pertanian,perkebunan,perdangan . Seperti Padi,Kakao,Cengkeh,merica,Sawit dan rempah-rempah lainya . Dan salah satu penghasil buah durian terbesar diluwu .